Senin, 24 September 2012

Profil Robin van Persie

Robin van Persie (lahir di RotterdamBelanda6 Agustus 1983; umur 29 tahun) adalah penyerang tim nasional sepak bola Belanda yang bertinggi badan 183 cm dan bermain di Inggris Liga Primer Inggris untuk tim Manchester United. Ia termasuk anggota tim nasional sepak bola Belanda yang memperkuat negara tersebut di Piala Dunia 2006Piala Eropa 2008Piala Dunia 2010, dan Piala Eropa 2012. Van Persie telah bergabung bersama Arsenal sejak tahun 2004. Van persie menjadi kapten Arsenal sejak 16 Agustus 2011. Kemampuan dan gaya permainannya sering dibandingkan dengan legenda sepak bola Belanda Marco Van Basten.[3]


Prestasi

[sunting]Klub

Feyenoord
Arsenal

[sunting]Tim nasional

Bendera Belanda Belanda

[sunting]Individual

[sunting]Kehidupan pribadi

Van Persie lahir dari keluarga seniman. Ibunya, José Ras adalah seorang pelukis dan desainer perhiasan yang juga pengajar anak-anak berkebutuhan khusus.[6] Ayahnya, Bob seorang pematung. Setelah mereka bercerai, Van Persie tinggal bersama ayahnya.
Van Persie menikah dengan Bouchra, seorang gadis keturunan Maroko. Mereka mempunyai dua orang anak; seorang anak laki-laki bernama Shaqueel dan seorang anak perempuan bernama Dina.[7]

0 komentar:

Posting Komentar